Hari Bumi, Kemenag Sumsel Tanam 5.645 Bibit Pohon Matoa

DMBGlobal.CO.ID, Palembang – Dalam rangka memperingati Hari Bumi Internasional, Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) melakukan penanaman 5.645 bibit pohon matoa pada Selasa, 22 April 2025. Kegiatan ini menjadi bagian dari Gerakan Penanaman Satu Juta Pohon Matoa…









