Pajak Karbon di Eropa: Tantangan dan Strategi Bagi Negara Ekspor Seperti Indonesia
Kebijakan Pajak Karbon dan Implikasinya Pajak karbon bukan hanya sekadar kebijakan lingkungan, tetapi juga merupakan alat ekonomi untuk mendorong produsen memperhatikan jejak karbon produk yang mereka hasilkan. Beberapa negara Eropa seperti Prancis dan Jerman telah menerapkan pajak ini dengan ketentuan…
