Harga Emas Melejit, Dipicu Melemahnya Dolar dan Memanasnya Konflik Rusia-Ukraina

DMBGlobal.CO.ID – Harga emas melonjak tajam dan mencapai level tertinggi dalam lebih dari tiga minggu, didorong oleh melemahnya dolar AS dan meningkatnya eskalasi konflik Rusia-Ukraina. Pada perdagangan Senin (2/6/2025), harga emas dunia menguat 2,73% ke level US$3.379,06 per troy ons…








