Indonesia Mantapkan Langkah Pembangunan PLTN, Hadirkan Energi Andal dan Bersih

DMBGlobal.CO.ID – Pemerintah bersama PLN berkomitmen menghadirkan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) sebagai solusi energi masa depan yang andal, bersih, dan terjangkau. Hal ini disampaikan dalam agenda Nusantara Energi Forum yang berlangsung di Jakarta, Rabu (20/8/25) lalu. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan…









